Rapat Anggota Tahunan Tutup Buku 2024 Koperasi Wanita An-Nisa, Desa Banjarwati, Kecamatan Paciran, Senin 24 Februari 2025.
Ibu Etik Sulistyani, S.Sos., M.Si selaku Kepala Dinas Koperasi dan Usaha Mikro, Memberikan Motivasi dan Pembinaan terhadap Koperasi Wanita An-Nisa, agar tetap bersemangat dan solid dalam mengelola Koperasi wanita.
Beliau juga berharap Koperasi wanita dan Pemerintah Desa berkolaborasi untuk mendapatkan solusi utamanya terkait komitmen hutang-piutang.